Text
konseling kesehatan mental
Psikologi merupakan bidang pengetahuan yang menelaah gejala-gejala kejiwaan dan perilaku makhluk hidup. Istilah psikologi dalam dunia pendidikan dinamakan konseling. Di dalamnya terdapat beberapa kajian ilmu yang membahas konseling lebih spesifik. Terutama gejala kejiwaan dan perilaku pada manusia. Buku Konseling Kesehatan Mental menyajikan pembahasan yang memuat kajian ilmu konseling, diantaranya Psikologi Kesehatan, Psikologi Konseling, dan Konseling Kesehatan Mental. Buku ini dapat menjadi sumber rujukan bagi mahasiswa, guru, konselor, dosen, dan masyarakat pada umumnya yang ingin mempelajari Konseling Kesehatan Mental lebih mendalam.
Tidak tersedia versi lain